Sabtu, 26 Maret 2011

Diary Page I :: Vindice

.. Aku jadi merasa bodoh. Aku jadi merasa seperti seorang antagonist minor, berambisi untuk melampaui setiap orang, namun tidak punya kesungguhan dalam mengusahakannya. .. Tapi yang pasti, aku ingin tiga hal, menjadi orang baik yang kuat seperti yang selama ini kuharapkan, lalu keluargaku bersatu kembali dan menjadi keluarga sakinah-mawaddah-warahmah yang taqwa-tawakal sepenuh hati pada Allah SWT, dan terakhir.. Aku ingin kehidupanku dan keluargaku dipenuhi rezeki halal, umur panjang, keselamatan di dunia dan di akhirat, serta digolongkan sebagai orang-orang yang beriman oleh-Nya. .. Apakah itu.. adalah suatu permohonan yang egois?
**.. Zhoū's Chamber ..** © 2008 Template by:
SkinCorner